EKSTRAKURIKULER PRAMUKA


Ekstrakurikuler pramuka ditujukan untuk kelas tinggi. Kegiatan ini biasanya dilaksanakan pada Hari Sabtu pada pukul 11.00 setelah pembelajaran selesai. Ekstrakurikuler pramuka adalah ekstrakurikuler wajib untuk seluruh peserta didik kelas tinggi.

GALERI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER PRAMUKA

  

  

  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar